Ilmu Komunikasi atau ILKOM sering kali diidentikan dengan pribadi yang ‘Pinter ngomong’, ‘Bawel’ ’Ekstrovert’, ‘Nyentrik’. Nyatanya banyak kok anak Komunikasi INABA yang introvert! Jadi, Introvert atau Ekstrovert ga menentukan bisa atau tidaknya kamu survive di Program Studi Ilmu Komunikasi ini! Hal yang bisa membuatmu survive adalah keinginan mau belajar, berkembang, dan keluar dari zona nyamanmu. Tapi soal nyentrik dan bawel kayanya itu fakta deh, di lingkungan kampus orang bisa dengan mudahnya membedakan dan menilai gaya penampilan mahasiswa dari berbagai Program Studi, kalo di Universitas INABA cara kenal dia anak Komunikasi INABA gampang banget, karena anak komunikasi tuh biasanya paling khas dengan gaya penampilannya yang unik, menarik karena menurut kita, penampilan di kampus tuh merupakan salah satu kebebasan terekspresi dalam berpakaian, walaupun begitu penting digaris bawahi nilai kesopanan dan harus tetap rapi juga harus di perthatikan. Nah bukan cuma gaya penampilan, tapi ...
Komentar
Posting Komentar